Dinas ESDM Provinsi Sumatera Utara telah meaksanakan Forum Musrenbang, Organisasi Perangkat Daerah (OPD) yang diadakan di Hotel Grand Kanaya Pada hari Rabu tanggal 27 s/d 29 Maret 2018. Kegiatan ini dihadiri oleh Bappeda kabupaten kota se sumatera utara , Dinas Lingkungan Hidup atau instansi Pemngelolan Lingkungan Hidup kabupaten kota se sumatera utara dan Instansi perguruan tinggi ITM & ISTP.
Acara forum Musrenbang OPD Dinas ESDM Provinsi Sumatera Utara langsung dibuka oleh Kepala Dinas ESDM Provinsi Sumatera Utara
Komentar Terbaru